Thanks for Visit Here...

Thanks for Visit Here...

Jumat, 12 Agustus 2011

setelah berpisah??

'lw berdua kenapa sih kok sekarang kaya orang musuhan gitu??'
'abis dianya duluan yang musuhin gue!!'
'aneh padahal dulu loe b'2 serasi banget, kemana-mana aja berdua'
'iya itu kan dulu waktu masih pacaran, sekrang udah putus mah ga akan begitu...'
'terus kalo udah putus harus musuhan gitu??'

sebaris pertanyaan yang sering terucap saat melihat hubungan teman kita dengan mantannya nampak begitu renggang bahkan seperti bermusuhan... hhmm apa iya setelah putus harus saling bermusuhan? apa memang harus seperti itu?? apa mereka semua engga pernah dengar istilah 'kenalan baik-baik, jadian baik-baik, kalau pun harus pisah yah baik-baik juga...' ?? yah anggep aja mereka enga pernah denger istilah itu, jadi mereka semua jadi bermusuhan setelah jalinan hubungan nya berakhir...
dramatis?? sangat... apa lagi buat mereka yang sewaktu berhubungan punya predikat baik, pasangan serasi, pasangan paling harmonis, ada c A pasti ada c B, kaya romeo & juliete (apa lagi tuh predikat yg suka nempel dipasangan" muda, hehe... ), sewaktu berhubungan mereka seperti tak terpisahkan, tapi setelah putus mereka seperti orang yg tidak kenal 1 sama lain...
nah apa coba penyebab masalah seperti itu?? banyak penyebabnya, cara mengakhiri hubungan, masalah yang sering terjadi selama berhubungan, pemutusan hubungan secara sepihak, dan yang paling berpengaruh kembali lagi pada pribadi masing" dari mereka yang menjalin hubungan itu...

seharusnya kondisi seperti itu bisa saja dihindari, karena banyak pasangan diluar sana yang setelah mereka putus hubungan kasih, mereka masih bisa menjadi sahabat, samapai masing" dari mereka menemukan pasangan sejatinya, dan memiliki keluarag yang bahagia.. :)

karena sebenarnya semua permasalahan bisa diselesaikan dengan beberapa kata saja, selama masing" berfikir jernih dan mau mengerti.. :)

pramrangga

Tidak ada komentar:

Posting Komentar